Tomat dan Penyakit Jantung

Photo by: reynolds burg tomato festival

Photo by: reynolds burg tomato festival

Tomat merupakan jenis sayuran yang biasa kita temukan dalam berbagai resep makanan. Selain memberi rasa asam yang segar dan alami, tomat juga memilik fungsi lain yang sangat baik bagi kesehatan tubuh. Seperti yang dikutip dari dailymail, diketahui  tomat dimasak memiliki manfaat dan nilai antioksidan yang lebih tinggi, serta bisa mengurangi penyakit jantung. Continue reading

Atasi Keputihan secara Alami

Keputihan ini disebabkan adanya kuman dan bakteri, keputihan juga bisa memicu timbulnya kanker

Malang – Permasalahan reproduksi adalah hal penting yang diperhatikan seorang wanita, terutama masalah keputihan. Keputihan (Flour Albus) adalah cairan yang berlebihan yang keluar dari vagina.  Keputihan ini bisa bersifat normal juga bisa bersifat penyakit. Semua wanita bisa terkena keputihan, karena keputihan tidak mengenal usia. Continue reading

Kanker Serviks, Serang Wanita Usia Subur

Pap Smear, 90% diteksi dini kanker leher rahim tahap awal

(photo by: ingateros.com)

(photo by: ingateros.com)

Malang – Kanker serviks, salah satu jenis kanker yang ditakuti oleh kaum hawa. Berdasarkan data dari WHO, tercatat ribuan wanita setiap tahunnya meninggal karena mengidap penyakit kanker leher Rahim. Bahkan, jenis kanker ini menempati peringkat teratas penyebab kematian pada wanita. Apa sih sebetulnya kanker serviks itu? Continue reading